Fai.umsida.ac.id – Dr. Anita Puji Astutik, S.Ag., M.Pd.i, Wakil Dekan Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (FAI Umsida), membuka acara Coaching Clinic Akselerasi Tugas Akhir yang diselenggarakan oleh Program Studi Pendidikan Bahasa Arab (PBA) pada Selasa hingga Rabu, 06–07 Januari 2026, di Aula Mas Mansyur, GKB 2 Kampus 1 Umsida. Baca Juga:Perkuat Mutu Pendidikan Kesehatan,...Read More
Recent Comments