Fai.umsida.ac.id – Masih dalam suasana menebarkan semangat kebersamaan dan sinergi pascaramadhan, Prodi Perbankan Syariah Umsida mengadakan kegiatan Halal Bihalal. Kegiatan ini diselenggarakan pada Selasa (15/04/2025) di Mini Bank Laboratory FAI Umsida dan dihadiri oleh Dekan, kaprodi, para dosen, serta jajaran pengurus Himpunan Mahasiswa (HIMA) Perbankan Syariah. Suasana penuh kehangatan dan kekeluargaan begitu terasa dalam pertemuan...Read More
Fai.umsida.ac.id – Dalam suasana pasca-Idulfitri yang masih hangat, Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (BEM FAI Umsida) menyelenggarakan kegiatan Halal Bihalal pada Sabtu, 13 April 2025. Baca Juga: Merajut Silaturahmi Pascalebaran, IMM FAI “Averroes” Gelar Halal Bihalal & Makan Bersama Kegiatan ini dihadiri oleh jajaran pengurus BEM FAI yang digelar dalam suasana...Read More
Fai.umsida.ac.id – Dalam rangka memperkuat suasana kehidupan Islami di lingkungan Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), seluruh civitas akademika diinstruksikan untuk membiasakan dua hal penting setiap harinya: membaca Al-Qur’an sebelum memulai aktivitas kerja, serta melaksanakan sholat berjamaah di masjid kampus. Instruksi ini tertuang dalam Surat Edaran Rektor Umsida Nomor 1271/II.3.AU/02.00/B/EDR/IV/2025, tertanggal 09 April 2025. Baca Juga: Umsida...Read More
Fai.umsida.ac.id – Dalam semangat Syawal yang penuh keberkahan, HIMA PAI Umsida menggelar Halal Bihalal dengan mengunjungi para alumni lintas angkatan, silaturahmi ke Dekan FAI, hingga makan bersama di rumah Kaprodi. Sebuah momen hangat yang menguatkan kembali simpul-simpul persaudaraan. Baca Juga: Warga Palestina Akan Dievakuasi di Indonesia, Ketua PP Muhammadiyah Dukung Langkah Presiden Dalam rangka menyambut...Read More
Fai.umsida.ac.id- Silaturahmi menjadi kunci memperpanjang umur dan memperluas rezeki, sebagaimana dijanjikan dalam hadits Nabi. Semangat inilah yang dihidupkan oleh kader-kader IMM Averroes FAI Umsida dalam Halal Bihalal pasca-Idulfitri 1446 H. Baca Juga: Pengukuhan 3 Guru Besar Umsida, Perkuat Visi Perguruan Tinggi Unggul Dalam semangat kebersamaan dan mempererat ukhuwah pasca-Idulfitri, Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Komisariat Averroes...Read More
Fai.umsida.ac.id – Dalam suasana hangat pasca perayaan Idul Fitri 1446 H, civitas akademika Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) turut serta dalam kegiatan Halal bi Halal yang diselenggarakan di Aula Mas Mansyur, Kampus 1 Umsida pada Rabu (09/04/2025). Baca Juga: Kebijakan Ekonomi Donald Trump dalam Sorotan Ekonomi Syariah Acara ini mengusung tema “Merajut...Read More
Fai.Umsida.ac.id – Kebijakan ekonomi proteksionis yang baru dijalankan oleh Presiden Amerika Serikat, Donald Trump, telah menimbulkan dampak besar terhadap stabilitas perdagangan global, termasuk Indonesia. Salah satu kebijakan paling kontroversial adalah pengenaan tarif impor resiprokal hingga 32% terhadap sejumlah barang dari luar negeri, termasuk dari Indonesia. Baca Juga:Muhammadiyah Pelopori Tradisi Halal Bihalal: Dari Majalah ke Ruang...Read More
Fai.Umsida.ac.id – Bulan Syawal menjadi salah satu momen istimewa dalam kalender hijriyah. Selain identik dengan perayaan Idul Fitri dan tradisi silaturahmi, Syawal juga menyimpan sunnah yang jarang disadari: sunnah menikah. Rasulullah SAW sendiri menikahi Sayyidah Aisyah RA di bulan Syawal, sebuah peristiwa yang menjadi dasar bahwa menikah di bulan ini bukan hanya diperbolehkan, tetapi dianjurkan...Read More
Fai.umsida.ac.id – Tradisi halal bihalal telah menjadi salah satu kebiasaan kultural yang lekat dengan masyarakat muslim Indonesia, khususnya setelah perayaan Idulfitri. Tradisi ini identik dengan saling memaafkan dan mempererat silaturahmi di kalangan keluarga, tetangga, hingga organisasi. Namun, tidak banyak yang tahu bahwa organisasi Muhammadiyah memiliki peran besar sebagai pelopor modernisasi dalam tradisi halal bihalal melalui...Read More
Fai.umsida.ac.id – Ramadhan telah berakhir dan umat Islam baru saja merayakan kemenangan Idul Fitri dengan penuh sukacita. Namun, Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida) mengingatkan bahwa berakhirnya bulan Ramadhan bukan berarti semangat ibadah juga selesai. Baca Juga:Muhammadiyah Pelopori Tradisi Halal Bihalal: Dari Majalah ke Ruang Silaturahmi Nasional Justru inilah saatnya bagi setiap Muslim...Read More
Recent Comments