Perpanjangan Pendaftaran Yudisium Gelombang 1 FAI Umsida Semester Genap 2024/2025

Fai.umsida.ac.id – Kabar gembira bagi mahasiswa Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida)! Bagi kamu yang belum sempat mendaftar Yudisium Gelombang 1 Semester Genap Tahun Akademik 2024/2025, kini pendaftarannya resmi diperpanjang.

Baca Juga:Dari Film Jumbo, Dosen Umsida Ungkap Film Animasi Anak Bangsa Semakin Digemari

Perpanjangan ini memberikan kesempatan tambahan agar seluruh mahasiswa yang telah memenuhi syarat dapat segera mendaftar dan mengikuti proses akademik penting ini.

 

Berikut informasi lengkapnya:

Batas akhir pendaftaran: Kamis, 29 April 2025

Biaya Yudisium: Rp 75.000

Pendaftaran melalui: Sistem Sapujagad Umsida

Konfirmasi pembayaran: Klik di sini

Rekening tujuan: 8525199020 (BSI)

a.n. KAS KECIL FAI UMSIDA

Cara Daftar Yudisium FAI 2025 :

1. Login ke sistem Sapujagad Umsida menggunakan akun mahasiswa.

2. Masuk ke menu pendaftaran yudisium.

3. Lengkapi semua data yang diminta.

4. Lakukan pembayaran ke rekening yang telah disediakan.

5. Unggah bukti pembayaran melalui link konfirmasi

 

Kenapa Yudisium Itu Penting?

Yudisium merupakan tahapan akhir sebelum mahasiswa dinyatakan lulus secara resmi dari program studi. Proses ini mencakup penetapan kelulusan berdasarkan capaian akademik, penyelesaian administrasi, dan penetapan predikat kelulusan.

Jadi, pastikan kamu tidak melewatkan momen ini karena keterlambatan bisa berdampak pada jadwal wisuda dan legalisasi ijazah!

Catat dan Segera Daftar!

Bagi mahasiswa Program Studi PAI, PBA, PBS, MPD, dan PGMI FAI Umsida yang telah menyelesaikan persyaratan akademik, segera manfaatkan waktu tambahan ini untuk melakukan pendaftaran.

Baca Juga: Halal Bihalal Prodi Perbankan Syariah Umsida: Eratkan Ukhuwah, Teguhkan Kolaborasi Pascaramadhan

Jangan tunda hingga hari terakhir! Segera lengkapi pendaftaran dan konfirmasi pembayaran agar proses yudisium berjalan lancar dan sesuai jadwal.

 

 

Berita Terkini

WIsudawati Terbaik FAI 46
Perjalanan Sukses Wisudawati Terbaik FAI Umsida ke 46,Dari Mengatasi Tantangan sebagai Ibu, Istri, Hingga Mahasiswa
November 19, 2025By
RisetMu
Enam Dosen FAI Umsida Raih Hibah RisetMu IX 2026
November 18, 2025By
wsiuda 46
FAI Umsida Kukuhkan 102 Lulusan pada Wisuda Ke-46 Tahun Akademik 2025/2026
November 17, 2025By
Yudisium XLVI
Dekan FAI Umsida Tekankan Pentingnya Lulusan yang Berdampak dan Menebar Nilai Islam pada Yudisium XLVI
November 16, 2025By
Yudisium XLVI
Fariz Sayyidan Sampaikan Pesan Mengharukan pada Yudisium XLVI FAI Umsida
November 15, 2025By
Warek I Umsida Tekankan Profesionalisme dan Loyalitas pada Yudisium ke 46 FAI Umsida
November 12, 2025By
Yudisium
Yudisium ke 46 FAI Umsida Berlangsung Meriah dengan Nuansa Hari Pahlawan dan Milad Muhammadiyah
November 11, 2025By
Kolaborasi FAI Umsida dengan KB Bank Syariah
Bank Bukopin Syariah Jalin Silaturahmi dan Kerja Sama Penguatan Magang Industri di FAI Umsida
November 10, 2025By

Prestasi

WIsudawati Terbaik FAI 46
Perjalanan Sukses Wisudawati Terbaik FAI Umsida ke 46,Dari Mengatasi Tantangan sebagai Ibu, Istri, Hingga Mahasiswa
November 19, 2025By
RisetMu
Enam Dosen FAI Umsida Raih Hibah RisetMu IX 2026
November 18, 2025By
Atiyatul Ulya Naila, Mahasiswi PAI Umsida Terpilih Jadi Ketua Umum IMM Averroes 25/26
November 13, 2025By
pmmbn
Mahasiswa FAI Umsida Wakili Jawa Timur dalam Kongres PMMBN 2025 di Jakarta
October 28, 2025By
essay
Nur Haya Raih Dua Prestasi Nasional Melalui Lomba Essay Bertema Islam dan Teknologi
October 24, 2025By
FAI
Moch Hidayatul Rizky Harumkan Nama FAI Umsida di Ajang Nasional Moderasi Beragama dan Bela Negara
October 19, 2025By
FAI
5 Mahasiswa FAI Umsida Lolos Program Student Exchange dengan Unisza Malaysia TA 2025/2026
October 6, 2025By
FAI
Dekan & Wakil Dekan FAI Umsida Raih Pengabdi Terbaik Hibah RisetMu TA 2024-2025
September 16, 2025By

Penelitian

ghibah
Mahasiswa FAI Umsida Kembangkan Model Pengendalian Ghibah Syar’i untuk Bangun Budaya Etika Islami
October 16, 2025By
Abdimas FAI Umsida Kembangkan PAUD Aisyiyah Wonoayu melalui Model Flipped Classroom
May 6, 2025By
Tim Abdimas FAI Umsida Lakukan Pelatihan Marketing Untuk Memberdayakan Unit Usaha Wakaf Produktif
September 11, 2024By
Bahas Psikologi Belajar, Dosen FAI Umsida Lakukan Abdimas Internasional di Malaysia
September 4, 2024By
Abdimas Internasional di PCIM Malaysia, Dosen Pesya FAI UMSIDA Lakukan Literasi Keuangan Bersama PMI
September 3, 2024By
Para Orang Tua ABK Ikuti Sosialisasi Penelitian Website Theraphy Al-Qur’an Bersama PAI Umsida
September 2, 2024By
Dosen PGMI Umsida Berikan 7 Tips Untuk Guru Agama Islam di Masa Transisi Endemi
August 19, 2024By